Puisi cinta TerBangun

TerBangun cinta

Satu detik
Membawa hati
Terbang tinggi
Lihat indah dunia

Dari sudut mata
Jantung hati
Mulai merapuh
Lihat kenyataan dunia
Membawaku sengsara

Dan bangunlah aku
dari mimpi-mimpi indahku
Tuk lihat fakta dunia
Dab terbangun dari dunia fana

Singkirkan semua
Pembawa lara
Dan semua kepalsuan
Dari rayuan
Yg hanya modus
Bukan tulus

By: anesya @.K.N

0 komentar:

Posting Komentar